Menjadi seorang pemain sepak bola merupakan pekerjaan yang sangat menjanjikan karena memiliki gaji yang lebih besar ketimbang kebanyakan profesi lainnya. Bergelimang harta dan popularitas menjadi ujian bagi para atlet untuk mengatur keuangan mereka. Rata-rata pemain sepak bola akan pensiun pada usia 35-40 tahun, mengingat durasi karir yang pendek maka perencanaan keuangan sangat perlu untuk keberlangsungan masa pensiun. Berikut adalah beberapa investasi yang diminati oleh beberapa pesepak bola.
Buat kamu generasi milenial, Apakah kamu merasa perlu untuk memiliki asuransi jiwa? Ternyata sekarang waktunya kamu peduli dengan asuransi jiwa!
SelengkapnyaSebuah survei yang dilakukan oleh GoBankingRates pada bulan Februari 2018 lalu, ditemukan fakta bahwa semakin banyak generasi milenial tidak memiliki tabungan sama sekali. GoBankingRates menemukan bahwa anak muda di AS yang berusia 18-24 tahun memiliki saldo tabungan kurang dari US$1.000 atau hanya sekitar Rp 14,6 juta. Bahkan yang tidak memiliki tabungan sama sekali ada hampir separuh di antara mereka.
SelengkapnyaSemua orang tentu ingin memperoleh kebebasan finansial. Sebagian orang mencapai tujuan itu dengan menjadi pemilik bisnis atau investor. Jenis investasi apa yang bisa dilakukan saat ini?
SelengkapnyaPromo Terbaik!!!
Artikel Terbaru
Siapkan Dana Pendidikan Anak, Begini Cara Mudah Mewujudkannya